MAKNA GAYA BAHASA DALAM IKLAN Dari sebelas sampel Iklan Unilever yang diunduh dari situs Youtube ditemukan lima belas gaya bahasa yang digunakan PT. Unilever untuk menarik perhatian kosumen. Adapun gaya bahasa yang ditemukan dapat terlihat pada tabel berikut. No Gaya bahasa Kalimat Iklan 1. Simile Setiap aku melihatnya, terasa seperti pertama kali bertemu Pond’s Flawless White 2. Metafora Sepuluh tahun berlalu, tapi ia tetap secantik pertama kali bertemu Pond’s Flawless White 3. Personifikasi Nikmati kesegaran yang memukau dari Close Up baru Pasta gigi Close Up ...