Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2016

Gerhana Matahari Total

Pada hari Rabu, 9 Maret 2016, sejumlah daerah di Indonesia menjadi jalur utama perlintasan Gerhana Matahari Total (GMT). Secara ilmiah, Gerhana Matahari Total terjadi disebabkan karna matahari, bulan dan bumi berada pada satu garis yang lurus. Namun, beberapa masyarakat di berbagai belahan di dunia yang masih mengaitkan fenomena langka ini dengan berbagai mitos dan fakta tertentu,termasuk di Indonesia. Ada banyak fakta dan mitos yang unik dan menarik tentang gerhana matahari, pertama mulai dari fakta sejarah, pemandangan yang istimewa, hingga mitos-mitos yang aneh dan menarik. Gerhana Matahari merupakan fenomena alam yang biasa terjadi sejak pembentukan tata surya 4,5 miliar tahun silam. Gerhana selalu terjadi pada saat fase bulan baru, yaitu saat bulan berada di antara matahari dan bumi. Gerhana Matahari Total (GMT) dapat dinikmati dan dilihat di 12 provinsi Indonesia, yaitu: Sumatera Barat, Bengkulu, Jambi, Sumatera Selatan, Bangka Belitung, Kalimantan Barat, Kalimantan Teng